“Menjadi Program Studi yang menghasilkan lulusan ahli madya kebidanan yang unggul dalam asuhan kebidanan komprehensif dan berjiwa wirausaha di bidang kesehatan tingkat internasional pada tahun 2043”
Misi
Menyelenggarakan pendidikan vokasi kebidanan yang berkualitas teori maupun praktik dengan kekuatan orientasi kebidanan komprehensif yang berjiwa wirausaha dalam bidang kesehatan.
Menyelenggarakan penelitian dengan kekuatan orientasi kebidanan komprehensif yang berjiwa wirausaha dalam bidang kesehatan.
Melaksanakan pengabdian kepada masyarakat secara berkelanjutan dalam kebidanan komprehensif yang berjiwa wirausaha dalam bidang kesehatan.
Menjalin kemitraan dengan lembaga dalam dan luar negeri untuk meningkatkan kompetensi kebidanan komprehensif yang berjiwa wirausaha dalam bidang kesehatan.